Resep Cake Pancake Bayam Dasar

Author:
Resep Cake Pancake Bayam Dasar: Resep Cake Pancake Bayam - Jajanan nusantara sangat beragam. Ada yang sudah bercampur dengan corak internasional yang modern dan adapula yang masih murni hanya mengandalkan Resep Cake Pancake Bayam dan cara membuatnya yang itu-itu saja. Tergantung selera yang mau memasak, bisa dikombinasikan kayak gini atau gitu, yah pokoknya kalau bikin sendiri kan semaunya kita... Lah, ia, rasa kan juga kita yang nyesuaian. Mau lebih gurih ya bikin begitu. Kalau nggak yang bikin yang seperti orang bikin. Tak perlu khawatir yang mau nyobain bikin Resep Cake Pancake Bayam bisa mulai dari sini.

Bahan:

  • 200 gram bayam, sebelumnya rebus beberapa saat, kemudian cincang halus
  • 50 gram tepung terigu
  • 50 gram tepung ganyong
  • 2 butir telur ayam, lakukan pemisahan antara putih dan bagian kuning
  • 250 mili liter air
  • Garam secukupnya sesuai selera

Bahan Untuk isi :

  • 100 gram daging giling ayam
  • 1 sendok teh bawang putih cincang
  • 2 sendok makan bawang bombay cincang
  • 4 sendok makan saus tomat
  • Garam dan merica sedikit saja sesuai selera
  • 100 mili liter air
  • 2 sendok makan margarin yang akan digunakan untuk menumis
  • Cara dan Langkah membuat resep cake - pancake bayam ayam :

Cara dan Langkah membuat pancake:

  • Bagian putih telur ayam dikocok hingga kaku. Pisahkan.
  • Aduk tepung terigu, bayam cincang, tepung ganyong, kuning telur dan air. Tambahkan sedikit garam.
  • Tambahkan putih telur yang sebelumnya sudah dikocok sedikit demi sedikit. Terus aduk sampai merata.
  • Siapkan wajan datar dengan cara dilumuri margarin. Panaskan lalu tuang 1/4 bagian adonan pancake.
  • Masaklah sampai matang. Angkat
  • Adonan tadi diperuntukan untuk 4 buah pancake. Pisahkan

Cara dan Langkah membuat isi pancake :

  • Bawang putih dan bawang bombay ditumis sampai harum.
  • Tambahkan daging ayam, tambahkan saus tomat, garam dan merica. Sambil diaduk merata
  • Tambahkan air, lanjutkan memasak sampai daging matang dan kuah kental, angkat, sisihkan.
  • Cara menghidangkan : Ambil satu lembar pancake, di atasnya beri 1/4 bagian bahan isi, kemudian gulung, Teruskan melakukan hal yang sama untuk sisanya.
  • Sajikan dua buah pancake untuk satu porsi

Untuk: 2 porsi




Itu dia sobat yang butuh Resep Cake Pancake Bayam. silahkan coba membuatnya sendiri ya...
Source: http://goo.gl/aPwim6